Kamis, 16 November 2017


Hujan yang terjadi di wilayah Bojonegoro, tepatnya di desa Bobol, menimpa 3 dusun, yakni Dusun Bobol, Dusun Dawe, dan Dusun Kaliklampok ini terjadi selama kurang lebih 3 jam, dan derasnya hujan yang mengguyur, segingga dengan cepat air hujan naik hingga 10 cm, dan menerobos jalan, dan rumah-rumah yang ada di sekitar daerah tersebut.

Selain banjir, Bojonegoro juga terkena bencana tanah longsor akibat hujan deras tersebut. Tanah loongsor itu tejadi di RT 09 RW 04 dan mengenai salah satu rumah warga yang benama Panjian ( 68 )

Tidak ada korban jiwa dalam insiden ini, hanya saja, evakuasi diperlukan terhadap korban dan keluarga menuju titik aman.

Sebelumnya, banjir dengan kedalaman 20-50 centimeter menerjang desa Sumbearum, Growok, dan Kunci.

Bulet Info . 2017 Copyright. All rights reserved. Designed by Blogger Template | Free Blogger Templates